BUDAYA TUBAN
Obyek wisata yang ada di Kabupaten Tuban adalah :
- ALUN-ALUN TUBAN ,
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban
- MUSEUM KAMBANG PUTIH ,
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban
Luas Kawasan : 2.050 m2
- ZIARAH MAKAM SUNAN BONANG ,
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban Pusat Kota
Luas Kawasan : 2.500 m2
- ZIARAH MAKAM SUNAN IBRAHIM ASMORO QONDI ,
Lokasi : Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang 12 km dari pusat kota.
Luas Kawasan : 2 Ha
- ZIARAH MAKAM SUNAN BEJAGUNG LOR DAN KIDUL
Lokasi : Desa Bejagung, Kecamatan Semanding 4 km dari pusat kota
- MASJID AGUNG TUBAN ,
Lokasi : Kelurahan kutorejo Kecamatan Tuban Pusat Kota
- KLENTENG KWAN SING BIO ,
Lokasi : Kelurahan Karangsari Kecamatan Tuban Pusat Kota
MAKANAN KHAS TUBAN
Belut Pedas Khas Kota Tuban
Kuliner Tuban -
Mungkin sebagian orang merasa kurang begitu suka dengan makanan yang
satu ini, Tapi ada jga yang menjadikan Belut Pedas ini sebagai makan
favoritnya. Kuliner kota tuban memang tak akan habis kalo dibicarkan.
karena ada banyak banget macamnya, sebut saja garang asem, nasi pecel
pincuk, sate, dan becek
mentok. Itu sebabnya oleh sejumlah kalangan Tuban kerap dijuluki
surganya wisata kuliner.
Kuliner Tuban - Bekicot atau Siput adalah hewan yang biasanya berkembang biak secara
liar di musim penghujan, ternyata bisa di sajikan dalam bentuk sate yang
nikmat dan gurih. Di tuban jawa timur, sate bekicot di percaya bisa
menambah vitalitas dan menyembuhkan berbagai macam penyakit, seperti
asma dan gatal-gatal.
CIRI KHAS KOTA TUBAN
ciri khas kota Tuban adalah adanya makam wali songo yaitu sunan bonang. Tuban juga biasa di sebut oleh kota kota lain kota wali. Banyak peninggalan peninggalan yang ada di kota tuban. Ada juga minuman minuman yang mencjadi ciri khas kota Tuban yaitu arak dan toak. Kedua minuman ini bisa mengakibatkan kita mabuk. Jadi kalau bisa jangan di minum.;D ada juga Batik gedog ini batik asli kota Tuban batik ini sudah terkenal di,mana mana dan banyak di minati oleh banyak orang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar